sunbanner

GURIH! Ada Motor Honda Mirip Vespa, Harganya Rp17 Jutaan - Ini Spesifikasinya

GURIH! Ada Motor Honda Mirip Vespa, Harganya Rp17 Jutaan - Ini Spesifikasinya

honda tapas--

GURIH! Ada Motor Honda Mirip Vespa, Harganya Rp17 Jutaan - Ini Spesifikasinya.

Wuyang Honda (Honda China) baru-baru ini memperkenalkan Honda Tapas terbaru untuk pasar konsumen di China.




Skuter matik ini memiliki desain yang mirip dengan Vespa dan dijual dengan harga mulai dari 8.280 yuan atau sekitar Rp 17 jutaan. Dengan harga yang menarik, bagaimana spesifikasi lengkap dari Honda Tapas baru?

Baca juga: Debut Mobil Listrik BinguoEV Indonesia, Wuling Pamerkan Tampilan Desain Eksterior dan Interior 'Drive Electric Be The Icon'

Dilansir Otomotif1 dari Greatbiker pada Selasa (14/11), Honda Tapas ditempatkan sebagai skuter matik entry level oleh pabrikan. Berbeda dengan model Honda Scoopy atau Genio, kendaraan ini menggunakan mesin yang relatif kecil, yakni 100cc.


Meskipun memiliki tampilan retro dan harga yang terjangkau, Honda Tapas baru membawa sejumlah keunggulan, termasuk fitur-fitur canggih dan beragam. Berikut adalah spesifikasinya:

Baca juga: Daftar Mobil Listrik Murah yang Dijual di Indonesia di Bawah Rp300 Jutaan, ada Wuling Binguo hingga Seres E1

Honda Tapas baru memiliki dimensi kompak dengan desain yang membulat di hampir seluruh bagian. Motor ini mengusung konsep retro dan gaya fashionable, mirip dengan sejumlah skuter Vespa.

Bagian yang paling mencolok dari Honda Tapas baru terletak pada bagian wajahnya. Skuter ini dilengkapi dengan single headlamp projie yang terletak di tengah, dikelilingi oleh sepasang DRL LED berbentuk bulat. Lampu sein diintegrasikan dengan headlamp di sisi kiri dan kanan.

Baca juga: Mobil Listrik Wuling Binguo EV Indonesia Dijual dalam Dua Varian Jarak Tempuh, Berapa Harganya?

Honda Tapas baru memiliki striping garis ganda di kedua sisi, memberikan tampilan yang lebih sporty. Tersedia dalam tiga pilihan warna, yaitu putih, biru, dan coklat.

Spesifikasi Mesin dan Konsumsi BBM:

  • Mesin: 102 cc bersilinder tunggal dengan pendingin udara.
  • Tenaga: 7,1 dk.
  • Torsi: 7,4 Nm.
  • Kecepatan Maksimum: 80 km/jam.
  • Konsumsi BBM: 2,3 liter bahan bakar untuk menempuh jarak 100 km.
  • Kapasitas Tangki: 5,5 liter.

Baca juga: Daerah dengan Biaya Hidup Termurah di Sulawesi Utara Ini Cocok Buat Perantau! Tinggal Disini Bikin Betah

Fitur:

Meskipun memiliki desain retro, Honda Tapas baru dilengkapi dengan berbagai fitur canggih, seperti sistem kunci pintar atau smart keyless, soket USB untuk pengisian daya ponsel, pencahayaan full LED, dan bagasi yang luas.

Sayangnya, panel instrumen Honda Tapas baru masih menggunakan tipe analog dan belum beralih ke tipe digital.

Baca juga: Gagasan Sunda Raya Bikin Heboh Usai Banten Terpaksa Dihapus dari Peta Indonesia, Hal Ini Dilakukan Demi IKN?

Tampilan penunjuk kecepatan dan indikator lampu sein terlihat klasik dan belum mengikuti perkembangan zaman.

Sumber:


BERITA TERKAIT

Kawasaki W175 ABS & W175 Street, Motor Retro Modern dengan Mesin 177 cc

Rabu / 24-12-2025,22:47 WIB

Mengusung DNA legendaris W Series, kedua model ini tampil sebagai sepeda motor retro autentik yang kini dibekali teknologi modern

Kawasaki W175 ABS & W175 Street, Motor Retro Modern dengan Mesin 177 cc

Berita Lainnya

Wuling ABC Stories Raih Marketeers Youth Choice Award 2026 - Favorit Gen Z

Wuling ABC Stories meraih Marketeers Youth Choice Award 2026 dalam kategori Electric Car berdasarkan survei Gen Z Indonesia. Lini mobil listrik Air ev, BinguoEV, dan Cloud EV semakin menguatkan posisi Wuling sebagai pilihan inovatif dan relevan.

The Doctor Hadir! Valentino Rossi Perdana Berada Di Perdana Mandalika International Circuit

Legenda MotoGP™ Valentino Rossi untuk pertama kalinya mengaspal di Pertamina Mandalika International Circuit pada 29–30 Januari 2026 saat memantau program Pertamina Enduro VR46 Riders Academy. Kedatangannya jadi sejarah baru industri motorsport Indonesia!

Suzuki Indonesia Perkuat Industri Otomotif Nasional, Penjualan Produk Lokal Capai 88%

PT Suzuki Indomobil Sales tutup tahun 2025 dengan penjualan lebih dari 64.000 unit mobil, di mana 88% merupakan produk hasil produksi dalam negeri. New Carry dan New XL7 menjadi model unggulan yang mendukung aktivitas ekonomi masyarakat Indonesia.

Targetkan Transaksi Rp8 Triliun, IIMS 2026 Hadirkan Lebih dari 180 Brand Otomotif

Indonesia International Motor Show (IIMS) 2026 akan digelar pada 5-15 Februari 2026 di JIExpo Kemayoran Jakarta dengan area seluas 156.170 sqm, lebih dari 180 brand peserta, dan target transaksi lebih dari Rp8 triliun. Hadirkan program baru seperti IIMS Sportainment, Edutainment, dan IIMS Padel Tournament yang menjadi yang pertama di pameran otomotif Indonesia.

ID. Buzz BOZZ White Signature Edition Hadir dengan Desain Elegan untuk Profesional Urban Indonesia

Volkswagen Indonesia resmi meluncurkan ID. Buzz BOZZ White Signature Edition, mobil listrik premium dengan konsep quiet luxury dan desain dual-tone. Dilengkapi fitur wellness dan jarak tempuh hingga 573 km. Temukan detailnya!

Diler BMW Astra Mampang Resmi Beroperasi, Usung Konsep Retail.Next Terbaru

BMW Group Indonesia dan BMW Astra resmi meresmikan diler baru BMW Astra Mampang di Jakarta Selatan, yang mengusung konsep Retail.Next. Fasilitas ini menghadirkan pengalaman premium dengan sentuhan digitalisasi dan keberlanjutan, menjadi pilihan utama bagi pelanggan BMW di wilayah tersebut.

Nico Hülkenberg dan Gabriel Bortoleto Akan Mengemudikan Audi R26 di Formula 1 2026

Audi Revolut F1 Team resmi memperkenalkan Audi R26, mobil F1 pertamanya, dalam peluncuran global di Kraftwerk Berlin. Hadir dengan livery khas dan pembalap berpengalaman, mobil ini siap menghadapi regulasi baru 2026 dengan filosofi Vorsprung durch Technik. Temukan detailnya!

Geely Indonesia Resmi Mengumumkan Harga OTR EX2, Mulai Rp229,9 Juta

Geely EX2, crossover SUV listrik terlaris di Tiongkok, resmi hadir di Indonesia dengan harga spesial mulai Rp229,9 juta. Dilengkapi fitur canggih, jangkauan hingga 395 km, dan penyesuaian untuk kondisi jalan lokal.