sunbanner

5 Rekomendasi Hotel di Bondowoso, Dijamin Gak Bikin Kantong Bolong, Ada yang Harganya Rp 65 Ribu per Malam

5 Rekomendasi Hotel di Bondowoso, Dijamin Gak Bikin Kantong Bolong, Ada yang Harganya Rp 65 Ribu per Malam

Salah satu hotel di Bondowoso.-Foto: Traveloka.com-

5 Rekomendasi Hotel di Bondowoso, Dijamin Gak Bikin Kantong Bolong, Ada yang Harganya Rp 65 Ribu per Malam

Bondowoso merupakan salah satu kabupaten yang terletak di provinsi Jawa timur.

Dengan destinasi wisata yang unik mampu menarik berbagai wisatawan bahkan hingga tingkat mancanegara.

Berbagai macam jenis tempat wisata bisa kita kunjungi, terutama wisata perbukitan dan pegunungan.

Baca juga: Riau Bersiap Melepaskan Beban dari Tanjung Agung Gara-gara Jembatan Berat 28 Ton yang Terbentang di Atas Sungai 300 Meter

Baca juga: Cilegon Incar Gelar Ibukota Banten Gantikan Serang? Gagal Masuk Daerah dengan Biaya Hidup Termahal Jadi Alasan Utama, Bagaimana Ceritanya?

Jangan khawatir jika kita ingin menghabiskan waktu untuk berlibur di Bondowoso. Karena ada banyak hotel yang cocok untuk disinggahi.

++++

1. Hotel Palm Bondowoso

Hotel ini mengusung tema hijau ala pepohonan. Sepanjang mata memandang, pandangan kita disegarkan dengan tumbuhan dan pepohonan.

Hotel ini berlokasi di Jalan Ahmad Yani 32, Badean, Bondowoso. 

Kisaran tarif per malamnya mulai dari Rp 400 ribuan per malam. Jarak Hotel Palm dengan alun-alun hanya 500 meter.

 

2. Baratha Hotel and Resto

Dengan harga mulai dari Rp 265 ribuan per malam, kita sudah bisa menginap di hotel bintang 3 yang memiliki beragam fasilitas seperti WiFi, restoran, dan lain-lain.

Hotel ini berlokasi di Jalan Saliwiryo Pranowo Gg Taman 11 Kotakulon, Bondowoso.

Baca juga: Olahan Unik Khas Bondowoso, Resep Rujak Gobet, Rasanya Nagih Gak Bercanda

Baca juga: 5 Nama Desa Terunik di Kabupaten Bondowoso, Ada yang Terinspirasi dari Wadah Air Zaman Dahulu dan Orang Tua yang Berkelakuan Seperti ABG

3. Salsabila Sweet Home and Capsule

Penginapan ini cocok untuk para traveler low budget.

Walaupun harganya murah tapi tempat ini cukup dan worth it untuk dijadikan tempat beristirahat. Harganya pun mulai dari Rp 65 ribu per malam.

Jarak penginapan dengan alun-alun sekitar 1,3 kilometer. Penginapan ini beralamat di Khairil Anwar, Badean, Bondowoso.

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

Wuling ABC Stories Raih Marketeers Youth Choice Award 2026 - Favorit Gen Z

Wuling ABC Stories meraih Marketeers Youth Choice Award 2026 dalam kategori Electric Car berdasarkan survei Gen Z Indonesia. Lini mobil listrik Air ev, BinguoEV, dan Cloud EV semakin menguatkan posisi Wuling sebagai pilihan inovatif dan relevan.

The Doctor Hadir! Valentino Rossi Perdana Berada Di Perdana Mandalika International Circuit

Legenda MotoGP™ Valentino Rossi untuk pertama kalinya mengaspal di Pertamina Mandalika International Circuit pada 29–30 Januari 2026 saat memantau program Pertamina Enduro VR46 Riders Academy. Kedatangannya jadi sejarah baru industri motorsport Indonesia!

Suzuki Indonesia Perkuat Industri Otomotif Nasional, Penjualan Produk Lokal Capai 88%

PT Suzuki Indomobil Sales tutup tahun 2025 dengan penjualan lebih dari 64.000 unit mobil, di mana 88% merupakan produk hasil produksi dalam negeri. New Carry dan New XL7 menjadi model unggulan yang mendukung aktivitas ekonomi masyarakat Indonesia.

Targetkan Transaksi Rp8 Triliun, IIMS 2026 Hadirkan Lebih dari 180 Brand Otomotif

Indonesia International Motor Show (IIMS) 2026 akan digelar pada 5-15 Februari 2026 di JIExpo Kemayoran Jakarta dengan area seluas 156.170 sqm, lebih dari 180 brand peserta, dan target transaksi lebih dari Rp8 triliun. Hadirkan program baru seperti IIMS Sportainment, Edutainment, dan IIMS Padel Tournament yang menjadi yang pertama di pameran otomotif Indonesia.

ID. Buzz BOZZ White Signature Edition Hadir dengan Desain Elegan untuk Profesional Urban Indonesia

Volkswagen Indonesia resmi meluncurkan ID. Buzz BOZZ White Signature Edition, mobil listrik premium dengan konsep quiet luxury dan desain dual-tone. Dilengkapi fitur wellness dan jarak tempuh hingga 573 km. Temukan detailnya!

Diler BMW Astra Mampang Resmi Beroperasi, Usung Konsep Retail.Next Terbaru

BMW Group Indonesia dan BMW Astra resmi meresmikan diler baru BMW Astra Mampang di Jakarta Selatan, yang mengusung konsep Retail.Next. Fasilitas ini menghadirkan pengalaman premium dengan sentuhan digitalisasi dan keberlanjutan, menjadi pilihan utama bagi pelanggan BMW di wilayah tersebut.

Nico Hülkenberg dan Gabriel Bortoleto Akan Mengemudikan Audi R26 di Formula 1 2026

Audi Revolut F1 Team resmi memperkenalkan Audi R26, mobil F1 pertamanya, dalam peluncuran global di Kraftwerk Berlin. Hadir dengan livery khas dan pembalap berpengalaman, mobil ini siap menghadapi regulasi baru 2026 dengan filosofi Vorsprung durch Technik. Temukan detailnya!

Geely Indonesia Resmi Mengumumkan Harga OTR EX2, Mulai Rp229,9 Juta

Geely EX2, crossover SUV listrik terlaris di Tiongkok, resmi hadir di Indonesia dengan harga spesial mulai Rp229,9 juta. Dilengkapi fitur canggih, jangkauan hingga 395 km, dan penyesuaian untuk kondisi jalan lokal.