sunbanner

Asal Usul Nama Solok Sumatera Barat Ternyata Berasal dari Kisah Ini, Buat Penasaran! Ternyata Ada Kilas Balik Sebuah Sungai 

Asal Usul Nama Solok Sumatera Barat Ternyata Berasal dari Kisah Ini, Buat Penasaran! Ternyata Ada Kilas Balik Sebuah Sungai 

Solok-solokkota.go.id-

Nama "Solok" mencerminkan hubungan dengan geografis, budaya, dan sejarah wilayah tersebut. Nama ini menjadi bagian penting dalam identitas dan sejarah lokal Solok, Sumatera Barat.

Nama "Solok" berasal dari karakteristik topografi wilayahnya. Kota Solok yang kebanyakan berada di perbukitan ini dilintasi oleh aliran sungai Batang Sumani.




Nama "Solok" sendiri berasal dari kata "Selo," yang artinya "berkelok-kelok," sesuai dengan pola berkelok-kelok aliran sungai Batang Sumani yang melintasi kota ini.***

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

Kawasaki W175 ABS & W175 Street, Motor Retro Modern dengan Mesin 177 cc

Mengusung DNA legendaris W Series, kedua model ini tampil sebagai sepeda motor retro autentik yang kini dibekali teknologi modern